Serunya Liburan di Kampung Coklat: Dari Edukasi Sampai Kuliner Cokelat Kekinian!
Bosan dengan destinasi wisata yang itu-itu saja? Kalau kamu mencari tempat liburan yang seru, edukatif, dan pastinya manis, Kampung Coklat adalah jawabannya. Terletak di Kabupaten Blitar, Jawa Timur, Kampung Coklat menawarkan pengalaman wisata yang unik dan cocok untuk semua…